Thursday, 8 October 2015

Contoh proposisi bersyarat dan notasinya seputar kata "Quraisy"


            Hello gan & sis, masih ingat dengan ane  ? hemm... mungkin pada ga ingat ama ane karna ane bukan sapa-sapa ente. Oke kali ini ane akan mengepos tentan proposisi bersyarat dan tentu saja masih seputar kata kunci "Quraisy"

 Nahh.. jika ente masih bingung apa itu Quraisy monggo di lihat lagi postingan ane sebelum nya
Klik di sini jangan yang lain

            Oke sekarang ane akan membahas proposisi bersyarat, apasih proposisi bersyarat? 
Proposisi bersyarat merupakan proposisi memiliki ketentuan sebab akibat contoh:
misal p dan q adalah proposisi
proposisi majemuk "jika p maka q" di sebut proposisi bersyarat (implikasi) dan di lambangkan dengan   
                                      p -> q
Proposisi p disebut hipotesis, atau anteseden, atau premis, atau kondisi
Sedangkan q di sebut dengan konklusi atau konsekuen 

     Oke.. sekaran ane langsung ke soal dan pembahasannya.


1.  Kalimat proposisi bersyarat
  • Jika Quraisy sakit maka Quraisy minum obat
2. Premis dan Konklusi
  • Premis = Quraisy sakit
  • konklusi = Quraisy minum obat
3. Dalam bentuk kalimat lain dan beserta notasinya
  • Quraisy sakit, Quraisy minum obat             (p->q)
  • Quraisy sakit syarat cukup untuk Quraisy minum obat    (p->q)
  • Quraisy minum obat syarat perlu untuk Quraisy sakit   (p->q)
  • Quraisy minum obat bila mana Quraisy sakit    (p->q)
  • Jika Qurais tidak sakit maka Quraisy tidak minum obat   (~p->~q)
  • Quraisy tidak sakit syarat cukup untuk Qurasy tidak minum obat   (~p->~q)
  • Quraisy minum obat hanya jika Quraisy sakit        (p->q)
  • Quraisy sakit mengakibatkan Quraisy minum obat              (p->q)  
  • Syarat perlu Quraisy minum obat adalah jika Quraisy sakit       (p->q)
  • Jika Quraisy minum obat maka Quraisy sakait           (p->q) 
 Oke sekian postinag dari ane semoga bermanfaat dunia dan akhirat 


 Nama : Purwanto
 NIM   : D1041151067 



No comments:

Post a Comment